Monday, May 14, 2012

[How-to] Free Radio Streaming for Blackberry

Tutorial kali ini di tulis oleh salah satu team repository uncle bob. Pada tutorial kali ini, akan dijelaskan bagaimana cara melakukan Radio Streaming melalui Blackberry. Sebelum berlanjut ke bagaimana cara melakukan streaming radio internet pada blackberry, ada baiknya Anda membaca FAQ (Frequently Ask Question) di bawah ini terlebih dahulu :

FAQ :
Q: Streaming-nya gratis kan ?
A: Gratis, asal Anda berada dalam paket FULL BIS.

Q: Apakah streaming bisa berjalan di jaringan GPRS/EDGE?
A: Teorinya, streaming membutuhkan bandwidth yang sangat besar. Di sarankan minimal menggunakan 3G.


Ada beberapa efek samping yang ditimbulkan saat Anda melakukan streaming, beberapa di antaranya adalah sebagai berikut :
  • Baterai blackberry sangat cepat habis, dikarenakan streaming akan melakukan proses download secara kontinyu
  • Saat Anda melakukan streaming, Anda tidak bisa melakukan browsing menggunakan browser internal dari blackberry. Jikalau Anda ingin melakukan browsing sambil mendengarkan radio, Anda bisa menggunakan 3rd browser semacam Opera Mini


How to:
  • Pastikan jaringan Anda terkoneksi dalam jaringan 3G (rekomendasi)
  • Masuk browser, kemudian search di Google dan input value U SHOUTcast D.N.A.S. Status
  • Result dari Google adalah seperti gambar di bawah ini :
    Dari result di atas, cari link yang mempunyai port berbeda (bukan port 80), cara membedakannya adalah lihat link dengan tanda ":" pada URL nya.
  • Kemudian, pilih salah satu URL di atas dan akan muncul gambar seperti ini :
    Pilih tombol OPEN
  • Setelah klik OPEN, kemudian secara otomatis akan masuk ke media browser. Seperti gambar di bawah ini:
  •  

SOURCE : REPO ANTIHACKERLINK

No comments:

Post a Comment